Ku masih di sini
Merindu walau tak pasti terpatri
Dan rasa ku tak tertahan
Apakah disana kau rasakan sama
Berulang kali kucoba melupa
Tetap saja ku tak pernah bisa lupa
Tuhan maafkan ku jika
Masih tak mudah lepas darinya
Terlalu banyak kenangan indah
Itu tak mudah
Tuhan kuingin menyerah
Terlihat berpura pura bahagia
Semenjak tak ada dia hatiku hilang
Tanpa arah
Berulang kali kucoba melupa
Tetap saja ku tak pernah bisa lupa
Tuhan maafkan ku jika
Masih tak mudah lepas darinya
Terlalu banyak kenangan indah
Itu tak mudah
Tuhan kuingin menyerah
Terlihat berpura pura bahagia
Semenjak tak ada dia hatiku hilang
Tanpa arah
Meski waktu t’rus berjalan
Hati ini tetap sulit berpindah
Kamu alasan aku tetap sendiri
Tuhan maafkan ku jika
Masih tak mudah lepas darinya
Terlalu banyak kenangan indah
Itu tak mudah
Tuhan kuingin menyerah
Terlihat berpura pura bahagia
Semenjak tak ada dia hatiku hilang
Tanpa arah