BESTLIRIKLAGU.COM – Berikut adalah paparan mengenai lirik MenyembahMu yang dibawakan oleh Sudirman Worship Ft Andy Ambarita.
Kau terlebih cukup bagiku
Bersyukur hadir-Mu dalamku
Seakan waktu henti saat bersama-Mu
Kelelahanku sirna memandang wajah-Mu
Pengharapan dayaku bersauh pada-Mu
Hanya satu yang kuperlu
Tinggal diam di dekat-Mu
Tersungkurku memuji-Mu
Menikmati hadirat-Mu
Hanya Kau yang kuinginkan
Lebih dari segalanya
Tak ada yang kupinta
Hanya duduk di kaki-Mu
Menyembah-Mu
Demikian lirik ‘MenyembahMu’ sebagaimana di atas.
Credit:
Judul : MenyembahMu
Voc : Andy Ambarita
Cipt : Ryan Hadiutomo
Arr : Ryan Hadiutomo