Lirik Lagu NDX AKA - Kelingan Mbiyen dan Artinya

NDX AKA rilis single dengan lirik dalam bahasa Jawa berjudul “Kelingan Mbiyen” yang artinya “Teringat Waktu Dahulu”, menceritakan tentang seseorang yang teringat akan kenangan masalalu bersama sang mantan. Untuk lebih jelasnya silahkan Anda baca terjemahan lirik lagunya berada dibawah.

dek aku kelingan mbiyen kisah asmara kita sing wis ra mungkin balen aku tersiksa rindu terjebak kenangan masalalu” itulah cuplikan dari lirik lagu Kelingan Mbiyen yang dinyanyikan oleh NDX A.K.A dengan irama musik Dangdut Hip Hop.

Situs bestliriklagu.com tidak menyediakan chord dasar / kunci gitar / Mp3 lagu Kelingan Mbiyen ini. Halaman ini hanya menuliskan syair / liriknya saja. Berikut dibawah ini lyrics lengkapnya. Semoga lagu ini dapat menghibur anda.

Title : Kelingan Mbiyen
Artist : NDX AKA
Songwriter : Yonanda Frisna Damara
Category : Lagu Dangdut Hip Hop Jawa

Lirik Kelingan Mbiyen – NDX A.K.A

Dek aku kelingan mbiyen
Kisah asmara kita sing wis ra mungkin balen
Aku tersiksa rindu
Terjebak kenangan masalalu
Inginku mengulangi memori itu

Dek aku kelingan mbiyen
Kisah asmara kita sing wis ra mungkin balen
Aku tersiksa rindu
Terjebak kenangan masalalu
Inginku mengulangi memori itu

Pancen suwe kelangan yang sempat jadi harapan
Cita cita barengan tok remuk ning tengah dalan
Aku terlalu bodo tresno ra nggo logika
Batinku mbengok sero saat kau sudahi semua
Butuh wektu tahunan ngilangi perasaan
Kau terlalu berkesan untuk ku yang baperan
Apa ada salah dengan kalimat rindu
Walaupun engkau sudah tak sudi tuk bertemu

Dek aku kelingan mbiyen
Kisah asmara kita sing wis ra mungkin balen
Aku tersiksa rindu
Terjebak kenangan masalalu
Inginku mengulangi memori itu

Mustahil balen kui wis tak sadari
Bahagia ro koe mungkin halusinasi
Ku disiksa kenangan pas eleng perjuangan
Lalu mengapa aku tega engkau mainkan
Bukan ku ora ikhlas kau terlalu membekas
Yang sudah ku bangun kau rusak jadi kandas
Namun inilah cinta tidak bisa kau bantah
Terimakasih telah datang dan tinggalkan masalah

Mas sakestu sepurane
Kisah asmara kita tulong laleke wae
Rasah ngarep baleni wis tak rampungi ket wingi
Bapak ibu ku tetep ra merestui

Dek aku kelingan mbiyen
Kisah asmara kita sing wis ra mungkin balen
Aku tersiksa rindu
Terjebak kenangan masalalu
Inginku mengulangi memori itu

Dek aku kelingan mbiyen
Kisah asmara kita sing wis ra mungkin balen
Aku tersiksa rindu
Terjebak kenangan masalalu
Inginku mengulangi memori itu

Inginku mengulangi memori itu

Arti / Terjemahan lirik lagu Kelingan Mbiyen dalam bahasa Indonesia

Kelingan Mbiyen = Teringat Waktu Dahulu

Dek aku kelingan mbiyen
Kisah asmara kita sing wis ra mungkin balen
Aku tersiksa rindu
Terjebak kenangan masalalu
Inginku mengulangi memori itu

Dik aku teringat waktu dulu
Kisah asmara kita yang sudah gak mungkin balikan
Aku tersiksa rindu
Terjebak kenangan masalalu
Inginku mengulangi memori itu

Pancen suwe kelangan yang sempat jadi harapan
Cita cita barengan tok remuk ning tengah dalan
Aku terlalu bodo tresno ra nggo logika
Batinku mbengok sero saat kau sudahi semua
Butuh wektu tahunan ngilangi perasaan
Kau terlalu berkesan untuk ku yang baperan
Apa ada salah dengan kalimat rindu
Walaupun engkau sudah tak sudi tuk bertemu

Memang lama kehilangan yang sempat jadi harapan
Cita cita bersama kau hancurkan di tengah jalan
Aku terlalu bodoh cinta gak pakai logika
Batinku menjerit keras saat kau sudahi semua
Butuh waktu bertahun tahun menghilangkan perasaan
Kau terlalu berkesan untuk ku yang baperan
Apa ada salah dengan kalimat rindu
Walaupun engkau sudah tak sudi tuk bertemu

Mustahil balen kui wis tak sadari
Bahagia ro koe mungkin halusinasi
Ku disiksa kenangan pas eleng perjuangan
Lalu mengapa aku tega engkau mainkan
Bukan ku ora ikhlas kau terlalu membekas
Yang sudah ku bangun kau rusak jadi kandas
Namun inilah cinta tidak bisa kau bantah
Terimakasih telah datang dan tinggalkan masalah

Mustahil balikan itu sudah ku sadari
Bahagia denganmu mungkin halusinasi
Ku disiksa kenangan saat ingat perjuangan
Lalu mengapa aku tega engkau mainkan
Bukan ku gak ikhlas kau terlalu membekas
Yang sudah ku bangun kau rusak jadi kandas
Namun inilah cinta tidak bisa kau bantah
Terimakasih telah datang dan tinggalkan masalah

Mas sakestu sepurane
Kisah asmara kita tulong laleke wae
Rasah ngarep baleni wis tak rampungi ket wingi
Bapak ibu ku tetep ra merestui

Mas serius maafkan aku
Kisah asmara kita tolong lupakan saja
Gak usah mengharap balikan sudah ku akhiri sejak kemarin
Bapak ibu ku tetap tidak merestui

Mohon maaf bila ada kesalahan dalam penulisan lirik dan lain sebagainya. Terimakasih atas kunjungan Anda yang telah membaca Lirik Lagu NDX AKA – Kelingan Mbiyen. Silahkan bagikan juga ke teman anda.

NOTICE : Jika masih terdapat konten lirik yang kurang benar, silahkan Anda hubungi admin via WA 085203781053. Jangan lupa untuk share ke teman Anda melalui media social di bawah ini.

Related Songs