Lirik Lagu Pertama Dan Terakhir - Revo Ramon

BESTLIRIKLAGU.COM – Berikut adalah paparan mengenai lirik Pertama Dan Terakhir yang dibawakan oleh Revo Ramon.

Ku coba pejamkan mata ini
Agar ku temui bayangmu
Begitu rindunya hatiku
Padamu kekasih

Kusematkan wajahmu sayang
Disetiap pandangan mata
Agar tak goyah hatiku
Pada yang lain

Aku tak berbagi rindu
Selain pada dirimu
Kaulah satu yang ku mau
Sebagai kekasihku

Aku tak ingin yang lain
Pelipur lara hatiku
Hanya dirimu yang mampu
Pahami diriku

Kau yang pertama
Dan yang terakhir
Semoga kekal abadi

Demikian lirik ‘Pertama Dan Terakhir’ sebagaimana di atas.

Credit:
Judul : Pertama Dan Terakhir
Voc : Revo Ramon
Cipt : Ajhay Pasma
Arr : Decky Ryan

NOTICE : Jika masih terdapat konten lirik yang kurang benar, silahkan Anda hubungi admin via WA 085203781053. Jangan lupa untuk share ke teman Anda melalui media social di bawah ini.

Related Songs