Lirik Lagu Wan Parau - Karena Kasta Tak Setara

Lirik Lagu Melayu dengan judul Karena Kasta Tak Setara yang dinyanyikan dan diciptakan oleh Wan Parau dengan irama musik Pop.
“karena kita tak terjodoh putuslah jalinan cinta karena kasta yang tidak setara disitulah berakhir cinta kita” itulah cuplikan dari lirik lagu Wan Parau – Karena Kasta Tak Setara.
Situs bestliriklagu.com tidak menyediakan chord dasar / kunci gitar / Mp3 lagu Karena Kasta Tak Setara ini. Halaman ini hanya menuliskan syair / liriknya saja. Berikut dibawah ini lyrics lengkapnya. Semoga lagu ini dapat menghibur anda.
Title : Karena Kasta Tak Setara
Artist : Wan Parau
Songwriter : Wan Parau
Category : Lagu Pop Melayu
Lirik Karena Kasta Tak Setara – Wan Parau
Masih terukir namamu
Dihati masih tersimpan
Dirimu yang pernah kusayang
Dulu hadir dihati iniKarena kita tak terjodoh
Putuslah jalinan cinta
Karena kasta yang tidak setara
Disitulah berakhir cinta kitaBetapa hancurnya hatiku ini
Disaat itu kau telah dijodohkan
Orang tuamu telah memilih
Aku yang miskin jelas tersisihKini semua telah berlalu
Hanya sejarah yang dapat kukenang
Jalan hidup kita sangatlah berbeda
Takdir cinta harus kusadari
Mohon maaf bila ada kesalahan dalam penulisan lirik dan lain sebagainya. Terimakasih atas kunjungan Anda yang telah membaca Lirik Lagu Wan Parau – Karena Kasta Tak Setara. Silahkan bagikan juga ke teman anda.
NOTICE : Jika masih ada lirik yang kurang benar silahkan Anda hubungi admin melalui halaman contact atau langsung WA 085203781053